Entries by Muhammad Habibi

Pemetaan Bencana Longsor berbasis GIS : Identifikasi Bahaya dan Mitigasi Bencana

Webinar ini membahas bagaimana pemetaan kerawanan longsor dilakukan menggunakan teknologi GIS. Peserta akan mendapatkan pengetahuan tentang faktor-faktor lingkungan penyebab longsor, cara menganalisis kerawanan, serta bagaimana GIS digunakan untuk mitigasi bencana secara efektif. Juga akan dibahas studi kasus nyata penerapannya di lapangan.     Pembicara Fiona Damaianti, S.T (Trainer, PT Techno GIS Indonesia)     Moderator […]

Peranan Drone dalam Geospasial Modern : Optimalisasi UAV untuk Pemetaan Presisi Tinggi

Dalam webinar ini, peserta akan diajak memahami transformasi teknologi pemetaan berbasis UAV (drone) yang kini menjadi tren utama di dunia geospasial. Mulai dari konsep dasar hingga praktik pengolahan data spasial UAV, serta tantangan operasional dan regulasi yang menyertainya. Sangat cocok untuk profesional maupun pemula yang ingin mengoptimalkan pemetaan presisi tinggi dengan drone.     Pembicara […]

Sidik Cepat Pasca Bencana Menggunakan Mapping LiDAR dan Geo AI Pada Kondisi Infrastruktur di Indonesia

Webinar ini membahas pemanfaatan Mapping LiDAR dan Geo AI untuk mempercepat identifikasi kondisi infrastruktur pasca bencana di Indonesia. Dengan teknologi ini, pemetaan dapat dilakukan lebih presisi dan efisien, membantu proses pemulihan lebih cepat. Jangan lewatkan kesempatan untuk mendalami inovasi geospasial bersama para ahli!     Pembicara Irvan Luthfi Ryadi, S.Si (Member of SMEC International Land […]

Open-Source Geospatial Software: Dari Data Analysis Hingga Solusi Skala Industri

Dunia industri kini semakin terbuka terhadap solusi geospasial berbasis open-source. Webinar ini mengupas tuntas bagaimana membangun dan memanfaatkan ekosistem software geospasial open-source secara komprehensif, mulai dari pemrosesan data, integrasi sistem (backend), hingga visualisasi interaktif (frontend). Peserta akan mendapatkan wawasan teknis yang aplikatif, relevan untuk profesional GIS, pengembang sistem, maupun akademisi.     Pembicara Hazmy, S.Si […]

Location Intelligence Uncovered: Land Value Prediction for The Next-Level Spatial Analyst

Webinar ini membahas pemanfaatan location intelligence untuk menganalisis dan memprediksi nilai lahan—suatu keterampilan penting bagi analis spasial, perencana wilayah, hingga profesional di bidang properti dan infrastruktur. Peserta akan diajak memahami bagaimana data spasial dikonversi menjadi insight bernilai melalui pendekatan data-driven. Dibahas pula bagaimana peran analis spasial berkembang di era transformasi digital.   Pembicara Muh Fiqri […]

Mensucikan Hati melalui Rukun Islam: Syahadat, Sholat, Puasa, Zakat, Haji

PT TechnoGIS Indonesia kembali mengadakan kegiatan keagamaan berupa pengajian dengan tema Mensucikan Hati melalui Rukun Islam dan dilanjutkan dengan buka bersama. Acara ini dihadiri oleh seluruh karyawan dan keluarga besar PT TechnoGIS Indonesia, serta menjadi momentum yang tepat untuk mempererat tali silaturahmi di bulan Ramadhan.   Makna Mensucikan Hati Hati adalah tempat segala niat dan […]

Pengukuran LiDAR dan Foto Udara untuk Pemetaan Program Cetak Lahan Sawah-Batch 2

Webinar ini akan membahas bagaimana peran teknologi LiDAR dan juga foto udara dalam Program Pemetaan Cetak Lahan Sawah yang saat ini sedang digencarkan oleh pemerintah. Didalamnya akan membahas mengenai apa saja keunggulan juga proses dari akuisisi data di lapangan hingga proses pengolahan datanya sampai menjadi hasil final   Pembicara Hendra Wahyudi, S.Geo (Staff Business & […]

Pengukuran LiDAR dan Foto Udara untuk Pemetaan Program Cetak Lahan Sawah-Batch 1

Webinar ini akan membahas bagaimana peran teknologi LiDAR dan juga foto udara dalam Program Pemetaan Cetak Lahan Sawah yang saat ini sedang digencarkan oleh pemerintah. Didalamnya akan membahas mengenai apa saja keunggulan juga proses dari akuisisi data di lapangan hingga proses pengolahan datanya sampai menjadi hasil final   Pembicara Hendra Wahyudi, S.Geo (Staff Business & […]

Demo NiVO Drone: Solusi Modern untuk Pemetaan Presisi Tinggi

NiVO Drone hadir sebagai teknologi canggih yang dirancang untuk kebutuhan pemetaan dengan akurasi tinggi. Dengan sistem navigasi mutakhir dan sensor berkualitas tinggi, drone ini mampu mengumpulkan data geospasial dengan detail yang presisi dan efisien. Dirancang untuk industri survei, konstruksi, pertanian, dan pemetaan lingkungan, NiVO Drone menawarkan solusi modern yang mempercepat proses pengambilan data sekaligus mengurangi […]

Uji Coba NiVO Drone: Teknologi Pemetaan Udara Masa Kini

Webinar ini akan membahas inovasi terbaru dalam penggunaan nivo drone untuk pemetaan dan analisis spasial. Peserta akan mendapatkan wawasan tentang cara kerja, keunggulan, serta melihat demo penggunaan drone dan pemanfaatannya dalam berbagai aplikasi, seperti survei topografi, pemantauan lingkungan, dan perencanaan wilayah.     Pembicara Reviana Fadhilla C., Si. (Staff Business Development Product PT Techno GIS […]