Jadwal Pelatihan UAV Makassar 2017
- LATAR BELAKANG
Sains Informasi Geografi (SIG) merupakan system informasi yang mengelola seluruh informasi spasial. SIG banyak digunakan di berbagai bidang dan berbagai kalangan terutama untuk kalangan yang menggunakan analisis kewilayahan. Banyak instansi, lembaga maupun perusahaan membutuhkan GIS untuk membantu dalam pengambilan keputusan maupun perencanaan.
Seiring dengan perkembangan waktu pemanfaatan GIS semakin terintegrasi dalam kehidupan sehari-hari. GIS banyak dimanfaatkan dalam bidang pembangunan, pertanian, kesehatan, social, kebencanaan, pertanian dan dalam bidang pembangunan lainnya. Banyak manfaat yang dapat diperoleh dengan mempelajari GIS, selain dalam hal pemetaan GIS juga mempunyai peran penting untuk membantu mengidentifikasi sumberdaya alam, pengelolaan pasca bencana hingga penentuan kebijakan dalam hal pembangunan. Oleh karena itu, dengan adanya beberapa hal di atas, pelatihan GIS harapannya dapat membantu memberikan solusi dalam menyelesaikan berbagai persoalan yang ada dan dapat dengan mudah mengetahui lokasi maupun perseberan sumber daya.
Selain GIS, saat ini yang sedang marak dimasyarakat adalah pesawat aeromodeling dan drone. Pesawat aeromodeling merupakan pesawat miniatur yang memiliki banyak fungsi. Aeromodeling kini sedang marak di masyarakat, telah banyak komunitas-komunitas penggmar dari pesawat aeromodeling atau drone. Manfaat dari aeromodeling ini tentunya juga sangat banyak dan beragam, salah satunya untuk membantu pemotretan fenomena yang ada disekitar kita, sebagai contoh fenomena bencana alam dan masih banyak.
Namun yang masih menjadi permasalahan saat ini adalah masyarakat belum mampu mengoperasikan dengan baik pesawat tersebut. Masyarakat masih awam dalam pelaksanaan, sehingga dengan adanya pelatihan ini diharapkan masyarakat mampu mengetahui konsep aeromodeling, cara perakitan hingga proses penerbangannya.
2. TUJUAN
Tujuan dari adanya pelatihan Aeromodeling-UAV System antara lain sebagai berikut
- Memberikan pengetahuan kepada masyarakat terkait pesawat aeromodeling dan drone.
- Memberikan pengetahuan terkait konsep perakitan, pembuatan jalur hingga praktik penerbangan, landing dan take off.
3. METODE PELATIHAN.
- Pelatihan dilakukan sesuai dengan kesepakatan.
- Jumlah Peserta Minimal 5 orang
- Waktu Pelatihan mengikuti jadwal yang telah disepakati
- Pelatihan berlangsung selama 4hari (08.00 WIB – 15.00 WIB)
4. FASILITAS
- Hotel (untuk penginapan dan pelatihan)
- Coffe Break dan Lunch
- Modul Pelatihan
- Bahan latihan
- Dokumentasi
- Seminar Kit
- Sertifikat
5. MATERI PELATIHAN
- Penjelasan umum aerodinamika dan pengenalan pesawat aeromodelling dan drone.
- Teori teknik penerbangan pesawat drone.
- Teori avionic pesawat drone.
- Teori kelistrikan pesawat drone
- Konsep system autopilot dan remote control.
- Konsep telemetry
- Teori instalasi telemetry drone
- Konsep pembuatan jalur terbang
- Teori dan praktik menerbangkan, take off, dan landing drone.
6. JADWAL PELATIHAN
JANUARI |
Tanggal 2-5 |
Tanggal 9-12 | |
Tanggal 16-19 | |
Tanggal 23-26 | |
Tanggal 30 Januari-2 Februari | |
FEBRUARI |
Tanggal 6-9 |
Tanggal 13-16 | |
Tanggal 20-23 | |
Tanggal 27 Februari-2 Maret | |
MARET |
Tanggal 6-9 |
Tanggal 13-16 | |
Tanggal 20-23 | |
Tanggal 27-30 | |
APRIL |
Tanggal 3-6 |
Tanggal 10-13 | |
Tanggal 17-20 | |
Tanggal 24-27 | |
MEI |
Tanggal 1-4 |
Tanggal 8-11 | |
Tanggal 15-18 | |
Tanggal 22-25 | |
Tanggal 29 Mei-1 Juni | |
JUNI |
Tanggal 5-8 |
Tanggal 12-15 | |
Tanggal 19-22 | |
Tanggal 26-29 | |
JULI |
Tanggal 3-6 |
Tanggal 10-13 | |
Tanggal 17-20 | |
Tanggal 24-27 | |
Tanggal 31 Juli-3 Agustus | |
AGUSTUS |
Tanggal 7-10 |
Tanggal 14-17 | |
Tanggal 21-24 | |
Tanggal 29-31 | |
SEPTEMBER |
Tanggal 4-7 |
Tanggal 11-14 | |
Tanggal 18-21 | |
Tanggal 25-28 | |
OKTOBER |
Tanggal 2-5 |
Tanggal 9-12 | |
Tanggal 16-19 | |
Tanggal 23-26 | |
Tanggal 30 Oktober-2 November | |
NOVEMBER |
Tanggal 6-9 |
Tanggal 13-16 | |
Tanggal 20-23 | |
Tanggal 27-30 | |
DESEMBER |
Tanggal 4-7 |
Tanggal 11-14 | |
Tanggal 18-21 | |
Tanggal 25-28 |
7. BIAYA PELATIHAN
Kami menawarkan Pelayanan yang sangat baik dan materi pelatihan UAV yang apik sekaligus efisien yang nantinya akan sangat berguna untuk membekali tiap individu untuk berkembang dan semakin paham akan bidang spasial, penawaran harga kami sangat relevan yakni :
Rp 10.000.000,00
8.PENDAFTARAN
*untuk pendaftaran / more info, silahkan menghubungi :
085743328257
Email : [email protected]
Atau kunjungi website kami : www.technogis.co.id/
Leave a Reply
Want to join the discussion?Feel free to contribute!